Pilih Laman

sumber : https://www.malasngoding.com/membuat-crud-dengan-codeigniter-input-data-ke-database/


Membuat CRUD Dengan CodeIgniter input data ke database

 

Membuat CRUD Dengan CodeIgniter : Input Data Ke Database

Tutorial ini merupakan tutorial lanjutan dari tutorial codeigniter sebelumnya tentang membuat crud dengan codeigniter : menampilkan data dari database. pada tutorial ini kita akan belajar cara menginput data ke database dengan codeigniter. seperti pada php native, pada tutorial ini kita akan menginput data ke database menggunakan form biasa. silahkan simak contoh dan penjelasan berikut ini tentang cara membuat crud dengan codeigniter menginput data ke database.

Bagi anda yang belum membaca tutorial sebelumnya tentang cara menampilkan data dari database dengan codeigniter bisa membaca nya terlebih dulu dengan klik link di bawah ini.
Baca : Membuat CRUD dengan codeigniter : Menampilkan data dari database

Note :

Setting base_url codeigniter dengan nama project. nama project CI saya pada tutorial ini adalah malasngoding. sehingga setting base_url dengan http://localhost/malasngoding/

application/config/config.php

 

Cara Menginput data ke database dengan codeigniter

pertama kita akan membuat dulu sebuah method pada controller crud.php. di sini saya membuat method atau function tambah() yang berisi perintah untuk menampilkan v_input. view v_input akan saya jadikan sebagai form yang berguna sebagai form inputan, di mana data yang di input di sini akan masuk ke database.

application/controllers/crud.php

dan buat sebuah view yang kita jadikan sebagai form inputan data nya. saya buat view dengan nama v_input.php

application/view/v_input.php

dapat anda lihat di sini, pada form saya menentukan aksi dari form, saya arahkan ke method tambah_aksi pada controller crud. oleh sebab itu kita buat lagi sebuah method atau function untuk meng-handle inputan pada form ini.

application/controllers/crud.php

coba anda perhatikan pada function tambah_aksi tersebut. pertama kita menangkap inputan dari form dengan function $this->input->post(‘ nama form input ‘). kemudian menjadikannya array

dan menginput data ke database dengan menggunakan model m_data yang sudah saya jelaskan pada tutorial sebelumnya.

jadi di sini pada parameter pertama nya saya input array data yang berisi data-data yang di input. dan pada parameter kedua nya saya beri nama dari table nya.(table tujuan tempat menyimpan data inputan). dan kemudian mengalihkannya ke method index

sekarang buat sebuah function input_data pada model m_data.

application/models/m_data.php

nah dan selesai. sekarang waktunya mencoba hasil dari tutorial membuat crud dengan codeigniter : input data ke database ini.

membuat crud dengan codeigniter input data ke database

membuat crud dengan codeigniter input data ke database

dan klik tombol tambah

Membuat crud dengan codeigniter

Membuat crud dengan codeigniter

nah dapat anda lihat data yang barusan di input pun sudah berhasil tersimpan dan muncul pada table data user di atas. sekian lah tutorial membuat crud dengan codeigniter : input data ke database. selanjut nya akan kita lanjutkan pada tutorial selanjutnya masih dalam tutorial membuat crud dengann codeigniter, yaitu membuat tombol/link hapus data dengan codeigniter.