sumber : https://www.rumahweb.com/journal/reset-password-ftp-account/
Apabila Anda pernah membuat FTP account pada hosting dan lupa password FTP account tersebut anda dapat melakukan reset password FTP akun tersebut dengan mengikuti panduan berikut.
Silahkan login ke cPanel hosting kemudian akses ke menu FTP account
Setelah itu silahkan klik change password di sebelah kanan nama FTP account
Isikan FTP Account Password yang akan digunakan untuk FTP akun dan pastikan strength password minimal 50/100
Proses Reset Password FTP Account telah selesai dan silahkan login FTP akun dengan menggunakan password yang baru.
Komentar Terbaru